Menu

Mode Gelap
Laksanakan Intruksi Presiden, Bupati Suhardiman Bangun Jalan 17 KM Lewat Dana APBN Hadiri Pekan Kenduri Budaya Riau di Jakarta, Bupati Suhardiman : Budaya Kuansing Siap Mendunia Sembunyi Dalam Kebun, 2 Orang Pelaku Pengeroyokan Mengakibatkan Korban Meninggal Ditangkap Polisi Nuzul Quran di Mesjid Agung, Bupati Kuansing Suhardiman Ajak Masyarakat Kuansing Cinta Al Quran Bupati Kuansing Suhardiman Sampaikan Safari Ramadhan Sebagai Sarana Komunikasi Silaturahmi

Indragiri Hilir · 29 Oct 2022 17:47 WIB ·

Warga Desa Kuala Sebatu Minta Vidoenya Kebanjiran Dikirim ke Presiden Jokowi

 

Inhil | Topriau – Warga desa Kuala Sebatu kecamatan Batang Tuaka Kabupaten Indragiri Hilir merekam video keadaan air yang membanjiri rumah warga, tepatnya di parit 2 famili dusun Karya Mekar.

Rekaman video yang dikirim ke grup WhatsApp tersebut terdengar warga meminta kepada siperekam untuk mengirimkan hasil rekamannya ke Jokowi.

“Kirimkan ke pak Jokowi,” ucap ibu tersebut, Senin (29/10/2022).

Diketahui video tersebut direkam oleh warga setempat yang biasa dikenal nama Dedek. Saat dikonfirmasi ia menyebutkan bahwa ia sedang berkunjung ke rumah warga yang sudah terendam banjir.

Ibu yang meminta videonya dikirim ke pak Jokowi tersebut bernama Diana. Menurut Dedek, ibu Diana sudah bingung untuk mengatasi banjir yang melanda tempat tinggalnya.

“Karena sudah bingung tak ada lagi tempat, untuk tidurpun susah ditambah lagi sedang sakit,” ucapnya.

Sambil merekam keadaan di lokasi, Dedek memperlihatkan debit air yang sudah masuk ke dalam rumah dan sudah melebihi lantai.

Di video lain, Dedek juga memperlihatkan rumah warga yang tergenang banjir hanya ranjang tempat tidur saja yang masih kering dan bisa digunakan untuk beraktifitas duduk.

Kendati demikian, saat ditanya apakah ia berharap videonya ini dilihat Presiden Jokowi, Dedek mengiyakan dengan singkat. “Ya Bang,” imbuhnya.

Untuk diketahui, banjir di desa Kuala Sebatu sudah berlangsung beberapa tahun. Permasalahan ini sudah pernah diadukan ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Inhil kemudian ditindaklanjuti ke Pemerintah Daerah Inhil namun sampai saat ini upaya untuk pengerukan sungai yang diwacanakan masih dalam tahap proses mengupayakan. (Yopi)

Artikel ini telah dibaca 182 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

KSOP Kelas IV Tembilahan Capai Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Tertinggi dalam 20 Tahun Terakhir, Dampak dari Penertiban dan Penegakan Hukum di Bidang Pelayaran

22 January 2025 - 16:07 WIB

Taat Azas, Beragam CSR Sambu Group Konsisten Diimplementasikan dan Rutin Dilaporkan

10 January 2025 - 11:10 WIB

Diduga Dibekengi Oknum APH, Pelangsir BBM Marak Di SPBU Rimbo Bujang

20 December 2024 - 16:57 WIB

Bea Cukai Tembilahan Wujudkan Asta Cita: Musnahkan Barang Ilegal Rp 3,8 Miliar, Lindungi Masyarakat dari Bahaya Rokok dan MMEA

17 December 2024 - 13:19 WIB

Pj Bupati dan Pj Ketua TP PKK Inhil Resmi Buka Bazaar MTQ ke-54 Inhil di Kecamatan Enok

15 December 2024 - 16:10 WIB

Pj Bupati H Erisman Yahya Lepas Peserta Pawai Ta’aruf MTQ ke-54 di Kecamatan Enok

15 December 2024 - 16:02 WIB

Trending di Indragiri Hilir